Resep Sambel Kentang Tahu Goreng Enak

Resep Sambel Goreng Kentang - Sambel goreng kentang ngga basah ngga kering hehe..😁😁 Alhamdulillah..

Resep Sambal Kentang
Resep Sambal Kentang

Bahan:
  • 300 gram Kentang potong sesuai selera lalu goreng
  • 3 kotak kecil tahu potong sesuai selera lalu goreng
  • 2 lembar daun Salam
  • 1 ruas lengkuas keprek
  • 100 ml santan kental atau secukupnya sesuai selera
  • 2 biji cabe merah buang bijinya lalu potong halus
  • Kecap manis secukupnya saya pake sedikit aja


Bumbu halus:
  • 7 butir Bawang merah
  • 4siung Bawang putih
  • 4 biji Cabe merah besar
  • 10 biji Cabe rawit atau sesuai selera
  • 4 butir kemiri
  • 1 sdk makan ebi yg sebelumnya di cuci dan rendam


Cara membuat:
  1. Tumis bumbu halus hingga harum, beri sedikit air masukan cabe, lengkuas, daun salam lalu biarkan hingga bumbu matang
  2. Kemudian masukan santan, kentang, tahu dan juga kecap manis, masak hingga santan menyusut dan agak kering, cek rasa dan matikan api
  3. Sambal goreng kentang siap di sajikan, boleh di tambah ati ayam, pete atau sesuai selera masing masing

Untuk tinggal kekentalan juga bisa sesuai..😀😀

Iklan Atas Artikel

loading...

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel

loading...